
Bulukumba (Humas MAN 2 Bulukumba) – Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) adalah ajang talenta di bidang olahraga untuk siswa-siswi Indonesia. Ajang tersebut diadakan secara bertingkat, mulai dari daerah hingga nasional. Di Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan sendiri, O2SN 2024 dilaksanakan 15 – 17 Juli 2024 di GOR MBC Borong, Makassar. O2SN Provinsi tersebut diikuti seluruh sekolah/madrasah […]